Kersen atau talok adalah nama sejenis pohon dan buahnya yang kecil dan manis. Buahnya jika mentah berwarna hijau dan kalo sudah matang berwarna merah seperti ceri.
Pohon kersen biasanya berguna sebagai pohon peneduh di pinggir jalan. Pohon ini awalnya sering tumbuh sebagai semai liar di tepi jalan, selokan, atau muncul di tengah retakan tembok lantai atau pagar, dan akhirnya tumbuh dengan cepat –biasanya dibiarkan saja– membesar sebagai pohon naungan.
Sebab itulah pohon kersen banyak ditemukan di wilayah perkotaan yang ramai dan padat, di tepi trotoar dan lahan parkir, di tepi sungai yang tidak terurus atau di tempat-tempat yang biasa kering berkepanjangan. Penyebaran pohon kersen lebih banyak oleh burung dan kelelawar yang memakan buah kersen dan dibawa terbang kesuatu tempat.
Biasanya anak-anak kecil sering memanjat pohon ini, untuk mengambil buahnya. Buah yang manis sekali ini memang memmpunyai daya tarik sendiri bagi anak-anak. Namun selain dari rasa manisnya tadi ternyata buah ini juga memiliki khasiat sendiri bagi kesehatan manusia.
Dan tidak hanya buah saja yang mempunyai khasiat akan tetapi daun dari kersen ini pula bermanfaat untuk mengobati penyakit tertentu.
Bagi yang ingin membaca atau membutuhkan materi kuliahMANAJEMEN dan AKUNTANSI silahkan langsung saja meluncur ke TKP----->>> Klik di sini «« Gratisssssssssssss.
0 komentar:
Posting Komentar
Bila berkenan silahkan tinggalkan kritik, saran, atau pertanyaan demi kebaikan bersama. Terima kasih